Ketergantungan & Plugin
Ketergantungan
Reza Admin bergantung pada framework Bootstrap dan Library Jquery, dikarenakan bootstrap 4.5.3 masih menggunakan Jquery. Bootstrap dan Jquery sudah ada didalam template, jadi kamu tidak perlu mengunduh nya lagi.
Plugin
Reza Admin dibuat dengan menggunakan beberapa plugin. Untuk dokumentasi lengkap, update terbaru atau informasi licensie, kunjungi link dibawah!.